Kasih Itu

Sabar, Murah Hati, Tidak Cemburu, Tidak Memegahkan Diri, Tidak Sombong, Tidak Melakukan Yang Tidak Sopan, Tidak Mencari Keuntungan Diri Sendiri, Tidak Menyimpan Kesalahan Orang Lain, Tidak Bersukacita Karena Ketidakadilan, Menutupi Segala Sesuatu, Percaya Segala Sesuatu, Mengharapkan Segala Sesuatu, Sabar Menanggung Segala Sesuatu.

Selasa, 09 Juni 2015

Bupati Sekadau Hadiri Perayaan Pesta Perak Uskup Sanggau

Hartono – Humas Pemkab Sekadau
Bupati Sekadau sekadau simon petrus, s.sos, m.si dan wakil bupati sekadau rupinus, sh, m.si menghadiri perayaan misa pesta perak 25 tahun tahbisan uskup keusukupan sanggau mgr. giuliuo mencuccini, CP di mega tenda paroki katedral sanggau pada 3 juni 2015 pekan lalu. Sejumlah kepala dinas, kepala badan, kepala kantor dan kepala bagian yang beragama katolik diboyong bupati dan wakil bupati untuk ikut serta merayakan acara misa dan acara syukuran pimpinan tinggi umat katolik di kabupaten sanggau dan kabupaten sekadau ini. ikut hadir juga dalam perayaan pesta perak uskup keuskupan sanggau yaitu bupati dan waki bupati sanggau dan sekda kabupaten sanggau.

Misa dipimpin langsung oleh uskup sanggau  mgr. giuliuo mencuccini, CP didampingi dua orang uskup yakitu uskup agung Pontianak Mgr. Agustinus Agus, Pr dan Uskup emeritus Mgr. Heronimus Bumbun, Ofm.Cap serta didampingi puluhan pastor dari berbagai konggregasi dan paroki di keuskupan sanggau. Para frater, bruder dan suster dari berbagai konggregasi ikut hadir dalam perayaan misa dan acara syukuran uskup asal italia ini. dfiperkiran ribuan umat katolik dari berbagai daerah di kabupaten sanggau dan kabupaten sekadau ikut hadir dalam perayaan misa dan acara syukuran pesta perak 25 tahun ditahbiskannya uskup keuskupan sanggau mgr. giuliuo mencuccini, CP.
Perayaan misa berjalan khusuk. Kedatagan rombongan uskup dan para pastor dari pastoran menuju mega diarak dengan tarian Dayak. uskup dan pastor dengan ramah melemparkan senyuman sembari melambaikan tangan menyapa umat yan telah lama menantikan kedatangan pemimpin gereja.
Dalam sambutannya Bupati Sekadau Simon Petrus mengatakan uskup sanggau sudah menyerahkan dirinya scara total  kepada tuhan. “Bapak uskup yang sangat kita sayangi ini sudah menyerahkan hidupnya untuk melayani tuhan dan melayan umat. Semoga iman umat semakin berkembang dan semoga hidup nmeggereja semakin lebih baik antar umat,” pesan bupati. Dikatakan bupati Dan atas nama pemerintah dan atas nama umat katolik kabupaten sekadau kami menyampaikan selamat pesta perakj kepada uskup sanggau. Perjalanan 25 tahun menjadi uskup adalah perjalalan panjang yang sudah dilewati oleh bapak uskup. Kami berdoa kepada bapak uskup agar tetap sehat dan tetap semangat dalam pelayanan tuhan kepada umat. Usai memberikan sambutan dilanjutkan dengan penyalaan lilin dan penipan lilin oleh ukup sanggau disaksikan oleh bupati dan wakil bupati sekadau bupati dan wakil bupati sanggau, sekda sanggau, para uskup, para pastor, suster dan perwakilan dari umat.


Tidak ada komentar:

Template by : Andreas aan kasiangan.blogspot.com